Rabu, 26 Februari 2014

Cara Blokir Situs Menggunakan Linux "SQUID"




Di tutorial ini saya menggunakan Linux Ubuntu versi 11.04 dan Squid versi 2.7 Stable 9. Okelah langsung saja kita ke pokok pembahasan.

1.  Buka Terminal dengan tekan Ctrl + Alt + T di keyboard
Ketik :
$ sudo su
masukan password anda, kemudian ketik 
~# sudo apt-get install squid
untuk mendownload dan menginstall squid
jika muncul pertanyaan Do you want to continue [Y/n]?
ketik saja Y, eter

2. untuk mensetting konfigurasi squid 
~# sudo gedit /etc/squid/squid.conf


3. Gunakan fasilitas search untuk mencari kata ini, dengan menggunakan tombol
ctrl + f”. Lalu cari ini:
# http_port 3128
lalu hilangkan tanda # (crash) dan tambahkan transparent
menjadi :
http_port 3128 transparent
dan ubah
 # cache_mem 8 MB
8 ganti dengan 16 atau kurang lebih seper empat dari RAM, menjadi
cache_mem 16 MB

4.kemudian  ubah
 # cache_mgr
menjadi
cache_mgr mita

note : mita adalah nama username pc ubuntu

5. Kemudian ubah 
visible_hostname
menjadi
visible_hostname proxy.mita.com

6. Lalu cari
acl CONNECT method CONNECT, dan tambahkan script ini dibawahnya.
acl alamat dstdomain “/etc/squid/alamat”
acl kata url_regex –i “/etc/squid/kata”
http_access deny alamat
http_access deny kata
acl lan src 222.222.222.0/24      
http_access allow lanhttp_access allow all
warna biru : IP LAN

7. Cari http_access deny all, ada dua pada squid.conf. tambahkan tanda “#”
pada kedua baris berikut.
Simpan dengan ctrl + s, lalu close gedit.

8. Berdasarkan Alamat:
Ketik :
~# cd /etc/squid/
kemudian ketik 
/etc/squid# gedit alamat
Kemudian masukan alamat yang ingin diblokir, misal :
save > close

9. Berdasarkan Kata:
Ketik
/etc/squid# gedit kata
Kemudian masukan kata yang ingin diblokir, misal :
Youtube
Facebook
Yahoo
Save > close

10. Ketik lagi diterminal:
~# squid –z
Jika berhasil maka akan tampil : squid already running ! proces id bla bla

11. Konfigurasi agar port 80 (http) redirect ke port 3128 (proxy).
ketik
~# iptables –t nat –A PREROUTING –s 222.222.222.0/24 –p tcp --dport 80 –j REDIRECT --to-port 3128
enter
~# iptables-save > /etc/iptables
enter
~# /etc/init.d/squid restart
Enter


Semoga artikel mengenai Cara Blokir Situs Dengan Squid Ubuntu diatas bisa bermanfaat bagi sobat semua. Jangan lupa tinggalkan komentar sobat ya ? see you next time..

SUMBER : http://indrakusuma97.blogspot.com/2014/01/cara-blokir-situs-dengan-squid-ubuntu.html

0 komentar:

Posting Komentar

flag counter

Flag Counter